4 (empat) ASN BP2LHK Manado Terima Penghargaan Sayta Lencana Pembanguan
Kepala BP2LHK Manado, Mochlis S.Hut, MP menyerahkan Satyalancana Karya Satya kepada 4 ASN lingkup BP2LHK Manado. Acara penyerahan sendiri berlangsung di Gazebo Mapalus BP2LHK Manado dirangkai dengan sosialisasi reformasi birokrasi serta agen perubahan di BP2LHK Manado.
Selengkapnya: 4 (empat) ASN BP2LHK Manado Terima Penghargaan Sayta Lencana Pembanguan
Workshop Strategi Pengelolaan Cempaka : Buku Panduan Pengelolaan Cempaka Di Sulawesi Utara Siap Terbit
(Manado, 25/08/20) Balai Penelitian dan Pengembangan Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BP2LHK) Manado kembali menggelar pertemuan dengan stakeholder pemerhati cempaka dalam bentuk workshop dengan tajuk pembahasan strategi pengelolaan sumberdaya cempaka terpadu di Sulawesi Utara 2020-2029.
Kembangkan Potensi Pakoba Bersama Masyarakat Desa Tumaluntung
BP2LHK Manado (Kamis, 6/8/2020) Pakoba (Syzigium luzonense Merr. Merr) adalah salah satu pohon unggulan Sulawesi Utara yang memiliki nilai budaya erat dengan masyarakat. Kayu pakoba merupakan salah satu jenis kayu yang masuk dalam kelas kuat III dan banyak dimanfaatkan sebagai kayu konstruksi. Buah pakoba banyak dimanfaatkan oleh masyarakat menjadi olahan makanan tradisional. Selain itu, daun dan kulit kayu pakoba juga dapat dimanfaatkan sebagai bahan obat herbal.
Selengkapnya: Kembangkan Potensi Pakoba Bersama Masyarakat Desa Tumaluntung
Mantapkan Kepengurusan dan Penyusunan Rencana Kerja, Forum Cempaka Sulawesi Utara Siap Ditetapkan
BP2LHK MANADO (Manado, 23/7/2020) Melanjutkan Focus Group Discussion (FGD) I "Inisiasi Pembentukan Forum Cempaka Sulawesi Utara", BP2LHK Manado bekerjasama dengan Dinas Kehutanan Daerah Provinsi Sulawesi Utara menyelenggarakan FGD lanjutan dalam rangka Pemantapan Kepengurusan dan Penyusunan Rencana Kerja Forum Cempaka. Forum Cempaka ini merupakan salah satu output dari ITTO Project PD 646/12 Rev. 3 (F) “Initiating the Conservation Cempaka Trees Species (Elmerrillia sp.) through Plantation Development with the Local Community Participation in North Sulawesi”.